Minimnya Biaya Kuliah di Jerman


seorang-siswa-dari-Lembaga-Alumni-Eropa-angk-2013-sedang-menikmati-keindahan-alam-saat-kuliah-di-Jerman-2014Kenyataan bahwa begitu minimnya Biaya Kuliah di Jerman membuat semakin banyaknya calon mahasiswa asal indonesia yang berminat untuk kuliah di Jerman Tahun 2015 ini. Hal ini ternyata sebetulnya sudah berjalan sejak beberapa tahun yang lalu. Cuma, adanya beberapa perusahaan agen pendidikan ke luar negeri yang memonopoli pengurusan dan pelatihan bahasa Jerman membuat informasi tentang biaya kuliah di Jerman menjadi sangat sedikit yang dapat diketahui oleh masyarakat umum.

Hal inilah diantara sekian hal lain yang menyebabkan para alumni Jerman membentuk wadah yang bernama Lembaga Alumni Eropa (LAE). Sebuah wadah untuk memberikan informasi yang wajar, apa adanya dan tidak dilebih-lebihkan berdasarkan pengalaman yang di jalani langsung oleh para alumni tersebut. Karena LAE adalah sebuah lembaga swadaya masyarakat (LSM) yang merupakan lembaga non profit. Maka kamipun tak segan-segan untuk menjabarkan betapa Biaya Kuliah di Jerman Begitu Murah dibanding PTS di Indonesia.

Di LAE kami tidak akan mengiming-imingi seseorang untuk dapat memastikan bahwa mereka pasti bisa diterima untuk Kuliah di Jerman. Mengingat begitu ketatnya persyaratan untuk dapat lulus dalam ujian masuk Studienkolleg (pra universitas bagi mahasiswa asing). Yang kesemuanya itu akan sangat ditentukan oleh keseriusan calon mahasiswa tersebut dalam mengikuti Program Intensif Persiapan Kuliah di Jerman yang dirancang khusus di LAE.

Diantara sekian banyak peserta program intensif LAE pun ternyata masih ada yang salah paham. Yang seolah-olah dengan mengikuti program intensif di LAE maka dapat dipastikan akan lulus di Studienkolleg. Padahal keseriusan dan kesungguhan para peserta dalam belajar bahasa Jerman di LAElah yang akan sangat menentukan. Mengingat materi utama di ujian studienkolleg (Aufnahmeprufung) adalah penguasaan bahasa Jerman akademik sebagaimana yang diajarkan di LAE.

Lain halnya bagi anda yang berminat untuk melanjutkan kuliah S-2 di Jerman. Karena anda tidak perlu untuk mengikuti studienkolleg lagi. Kelas studienkolleg memang hanya diperuntukkan bagi anda yang lulusan SMA ketika akan kuliah di Jerman setingkat S-1.

Namun yang perlu anda ketahui bahwa begitu banyak jalan ke Roma. Maka berbagai tips dan trik para alumni Jerman telah kami siapkan bagi anda yang belum lulus aufnahmeprufung namun bisa tetap kuliah di Jerman. Maka jangan ragu untuk mendapatkan informasi sedatil-detailnya tentang Biaya Kuliah di Jerman Yang Nyaris Gratis hanya di Lembaga Alumni Eropa.

 

==============================================================


"OPEN REGISTRATION"

Program Persiapan Studi S1/S2 & Kerja Sosial di Jerman

Yth Para Calon Peserta,


Lembaga Alumni Eropa kembali akan membuka kelas persiapan bahasa Jerman bagi mereka yang akan melanjutkan studi di Perguruan Tinggi Negri untuk semua jurusan studi, serta persiapan bahasa bagi peminat kerja sosial di Jerman.


Pendaftaran program online akan di buka mulai Januari & Mei 2024.

Pendaftaran Klik disini


Program Study Start Januari & Mei 2024


Program kerja sosial Start Januari & Mei 2024


Program persiapan bahasa Jerman Online akan dimulai pada tanggal Senin / 4 Juli 2023.


Bertempat di Training Center LAE, Jln. Gedung Hijau 2 No 18. Pondok Indah. Jakarta Selatan.


Informasi lebih lanjut terkait program ini dapat menghubungi melalui WA di no +6281384809179


Demikian informasi yang dapat kami sampaikan.


Terima kasih atas perhatiannya.


Hormat Kami,

Lembaga Alumni Eropa – Jakarta

==============================================================


PEMBUKAAN KELAS BARU

PROGRAM INTENSIF PERSIAPAN KULIAH di JERMAN

Untuk Semua Bidang Studi S-1 (BSc.) dan S-2 (MSc.)

Kelas Baru akan diadakan pada:

 

Study Class dan SozialWork Class akan dimulai pada Januari & Mei 2024

 

Jam : 09.00 s/d 13.00 WIB
Tempat : Lembaga Alumni Eropa
Jln. Gedung Hijau 2 No 18 Pondok Indah Jakarta Selatan, 12310 Indonesia

Keterangan lebih lanjut Hubungi:

WA & Line: 0813 8480 9179

Daftarkan Diri Anda Segera

Tempat Terbatas !!

This entry was posted in Persiapan Melanjutkan Studi di Jerman and tagged , , , , , , , . Bookmark the permalink.